Pekarjaan, Profesi Dan Profesional

November 7, 2009 at 6:39 am (1, Etika dan Profesi)

Yang akan saya jelaskan dalam blog ini. Perbedaan pekerjaan, profesi dan profesioanal beserta contohnya. Pekerjaan (profesi) yang dibutuhkan di lingkungan aplikasi internet beserta kompetensi, keahlian, dan menjelaskan contoh-contoh sertifikasi yang cukup banyak dicari dalam menjadi seorang profesioanal.pekerjaan
Pekerjaan adalah suatu kegiatan yang tidak bergantung pada suatu keahlian tertentu.
jadi dalam hal ini seseorang dituntu memiliki perkerjaan tapi bukan pada profesi,
atau dapat diartikan lagi pekerjaan dalam arti luas adalah aktifitas utama yang dilakukan oleh manusia.Dan dalam arti sempit istilah pekerjaan di gunakan dalam suatu kegiatan yang membutuhkan skil atau keahlian tertentu.

# Profesi
Adalah suatu kegiatan yang sangat tergantung pada keahlian tertentu .jadi seorang profesioanl adalah seseroang yang menawarkan jasa atau layanan sesuai dengan protocol dan aturan yang ada dalam sutu profesi.
Contoh : Programer, IT Webmaster,Web Chief Editor,Web Administrator, dll.

# Profesioanal
Dalam arti luas profesioanal adalah orang yang sangat ahli dalam suatu bidang tertentu.
Atau orang yang dapat menguasai keahlian tertentu Adapun cirri-ciri pekerjaan profesioanal :
Orang yang professional biasanya menyandang suatu jabatanatau pekrajaan yang dilakukan dengan keahlian atau keterampilan yang tinggi. Profesionalisai biasanya
didapat melalui proses, kerja keras dan waktu yang sangat lama dan membuat orang menjdai profesioanal. Dengan demikian seorang professional jelas harus memiliki profesi tertentu yang di peroleh melalui sebuah proses pendidikan maupun pelatihan yang khusus.

link :

http://contohpekerjaanprofesi.blogspot.com/2008/12/pekerjaan-profesi-dan-profesional.html
Dan Pengembangan sendiri dari sumber-sumber lain..

🙂

Permalink Leave a Comment